Forum Pajak – Mungkin pembaca sedikit kebingungan akan adanya berbagai insentif pajak, khususnya terkait pengurangan atau penghapusan sanksi. Tentu ini dapat dimaklumi ketika akan memilih insentif pajak apa yang dapat Anda lakukan atau yang terbaik buat usaha Anda. Jika pembaca merasa seperti itu, silakan simak artikel ini yang akan membantu Anda memetakan masalah pajak sesuai […]
Tag Archives | permohonan pengurangan
Ini Syarat Mengajukan Pengurangan Sanksi Administrasi Sesuai PMK-197
Forum Pajak – Pada artikel sebelumnya kita telah sedikit membahas ketentuan umum jika Anda tertarik untuk mengajukan permohonan Pengurangan Sanksi Administrasi atas SKP, SKP Pajak Bumi dan Bangunan atau STP PBB. (lebih…)
Insentif Pajak: Pengurangan Sanksi yang Timbul Karena Kekhilafan
Forum Pajak – Menambah paket insentif pajak, sekali lagi pemerintah mengeluarkan peraturan menteri keuangan terkait pengurangan sanksi pajak. Insentif ini termuat dalam Peraturan Menteri Keuangan Nomor 197/PMK.03/2015 Tentang Pengurangan Sanksi Administrasi Atas Surat Ketetapan Pajak, Surat Ketetapan Pajak Pajak Bumi Dan Bangunan, Dan/Atau Surat Tagihan Pajak Yang Diterbitkan Berdasarkan Hasil Pemeriksaan, Verifikasi, Atau Penelitian Pajak […]
Ini yang Harus Dipahami Sebelum Mengajukan Permohonan Penghapusan Sanksi Administrasi
Forum Pajak – Pemerintah telah mengeluarkan Peraturan Menteri Keuangan Nomor 91/PMK.03/2015 tentang Pengurangan atau Penghapusan Sanksi Administrasi atas Keterlambatan Penyampaian Surat Pemberitahuan, Pembetulan Surat Pemberitahuan dan Keterlambatan Pembayaran atau Penyetoran Pajak. Jika Anda tertarik untuk mengajukan permohonan pengurangan atau penghapusan sanksi administrasi, silakan simak Cara Mengajukan Permohonan Penghapusan Sanksi Administrasi. Namun sebelumnya ada baiknya Anda […]
Pemprov DKI Berikan Fasilitas Pengurangan Pajak Bumi dan Bangunan
Forum Pajak – Ini kabar penting bagi Anda yang memiliki banyak tanah dan bangunan di Daerah Khusus Ibukota Jakarta. Mulai bulan Maret atau tepatnya tanggal 6 Maret 2015, Pemerintah Provinsi Daerah Khusus Ibukota Jakarta memberikan fasilitas pengurangan pokok dan penghapusan sanksi pajak bumi dan bangunan perdesaan dan perkotaan (PBB-P2). Peraturan fasilitas pajak berupa pengurangan pokok […]