Top_Menu

Tag Archives | pemungutan pajak pertambahan nilai

ppn-atas-pupuk-dan-dsitribusi

Pengenaan PPN atas Pupuk untuk Petani

Forum Pajak – Belum lama ini Pemerintah mengeluarkan aturan pengenaan Pajak Pertambahan Nilai (PPN) atas pupuk. Berdasarkan Peraturan Menteri Keuangan (PMK) nomor 62/PMK.03/2015, terhitung sejak 26 April 2015, pupuk-pupuk tertentu yang disubsidi pemerintah dikenai PPN. Pupuk-pupuk tertentu yang dimaksud meliputi Pupuk Urea, Pupuk SP 36, Pupuk ZA, Pupuk NPK dan jenis pupuk tertentu lainnya yang […]

Continue Reading